Begini Cara Menghapus Transaksi di Livin Mandiri dengan Mudah

Informasi terkait cara menghapus transaksi di Livin Mandiri tentu menjadi hal penting bagi sebagian besar nasabah Mandiri. Khususnya bagi seseorang yang memang sangat sering melakukan transaksi sehingga histori penuh.

Tentunya mengetahui cara untuk menghapus histori menjadi penting. Menilik dari sinilah, maka mari simak ulasan dibawah untuk ketahui cara untuk menghapus historisnya dari aplikasi Livin Mandiri:

Apa yang Dimaksud Histori Transaksi Livin Mandiri?

Pada dasarnya Livin Mandiri sudah menjadi bagian penting bagi nasabah Mandiri. Melalui adanya aplikasi ini, maka nasabah bisa melakukan transaksi dengan lebih mudah. Tentunya melalui aplikasi online sehingga tidak perlu lagi datang ke cabang Mandiri.

Biasanya pada Livin Mandiri ini pun juga akan menampilkan history dari transaksi yang sudah dilakukan sehingga nasabah mengetahui apa saja transaksi yang dilakukan. Tentunya dengan adanya history ini, maka nantinya nasabah juga bisa tahu bahwa transaksi berhasil dilakukan.

Menilik dari sini, maka dapat disimpulkan bahwasannya history Livin Mandiri berarti merupakan riwayat aktivitas transaksi yang dilakukan pemilik rekening. Hal ini kemudian yang membuat history sangat penting untuk diketahui oleh pemilik rekening.

Apabila pemilik rekening membutuhkan bukti transaksi, maka nantinya bisa menggunakan history tersebut. History inipun nantinya bisa menampilkan transaksi maksimal sekitar satu bulan sebelumnya.

Namun, transaksi ini kemudian akan menjadi hal yang cukup mengganggu bagi sebagian pemilik rekening. Khususnya bagi seseorang yang memang terlalu banyak melakukan transaksi. Tentunya jumlah history pun juga akan sangat banyak.

Inilah kemudian yang membuat cara menghapus transaksi di Livin Mandiri pun juga cukup sering dicari tahu. Tentunya hal ini dilakukan untuk meminimalisir penggunaan memori pada aplikasi Mandiri Livin sehingga aplikasi pun tidak lambat saat digunakan.

Bagaimana Caranya Menghapus History?

Apabila sebelumnya telah mengetahui sekilas terkait fitur history di Livin Mandiri, tentu mengetahui cara untuk dapat menghapusnya juga penting. Pada dasarnya cara supaya bisa menghapus history ini pun cukup mudah.

Menariknya, meskipun nantinya riwayat transaksi terhapus dari aplikasi. Namun, riwayat tersebut akan dikirimkan ke alamat email yang digunakan untuk mendaftar Livin Mandiri. Tentunya dengan begini, maka pemilik rekening tetap tidak akan kehilangan jejak transaksi yang dilakukan.

Apabila nantinya pemilik rekening tidak berkenan dengan adanya email tersebut, maka nantinya pun riwayat tersebut tetap bisa dihapus dari surat masuk email. Tentunya hal ini nantinya akan secara otomatis menghapus permanen riwayat transaksi yang ada.

Namun, yang harus diketahui bahwasannya untuk dapat menghapus riwayat ini nantinya tidak bisa dilakukan melalui aplikasi Livin Mandiri. Lalu, bagaimanakah caranya? Mari simak ulasan dibawah:

  • Langkah pertama yang perlu dilakukan adalah membuka aplikasi Mandiri Online pada ponsel melalui browser.
  • Silakan masuk menggunakan ID serta password yang dimiliki serta pastikan tidak ada kesalahan dalam menuliskan ID serta password, apabila ada kesalahan dalam penulisan tentu aplikasi tidak akan bisa dibuka.
  • Tahap berikutnya pilih menu Transfer yang ada di beranda.
  • Nantinya akan terdapat icon daftar dimana icon ini bisa ditemukan pada pojok kanan atas beranda.
  • Akan ditampilkan nomor rekening yang digunakan untuk melakukan transaksi.
  • Nantinya pihak terkait bisa menghapus nomor rekening tersebut untuk kemudian dikonfirmasi, maka secara otomatis transaksi pada history Livin Mandiri akan terhapus.

Itulah tadi sekilas tentang cara menghapus transaksi di Livin Mandiri yang bisa dilakukan dengan mudah. Namun, tentu harus diingat bahwasannya penghapusan riwayat transaksi ini nantinya akan membuat history terhapus dari aplikasi atau bahkan email bila memang diinginkan.

Related posts