Download Soal PAS/UAS Ekonomi Kelas 11 SMA/MA Pilihan Ganda & Essay Semester 1 (Ganjil/Gasal) beserta kunci jawaban Kurikulum 2013 (K13) revisi 2018 Tahun Ajaran 2020/2021.
PAS (Penilaian Akhir Semester) atau juga sebelumnya dikenal dengan sebutan UAS (Ulangan Akhir Semester) merupakan kegiatan penilaian yang dilakukan pada akhir semester berdasarkan kalender pendidikan Indonesia. Dilaksanakannya UAS/PAS ini bertujuan untuk menguji kemampuan peserta didik/siswa yang sebelumnya telah mendapatkan pembelajaran selama semester 1 berlangsung.
Siswa yang nantinya memperoleh nilai PAS/UAS sesuai standar KKM/KBM yang sudah disepakati oleh waka kurikulum dan juga dewan guru maka dapat dipastikan bahwa siswa tersebut sudah memahami materi yang disampaikan oleh Bapak/Ibu Guru. Akan tetapi, jika siswa mendapatkan nilai kurang dari KKM guru, peserta didik dapat melakukan perbaikan soal dan melaksanakan program remedial.
Contoh Soal UAS/PAS Ekonomi Kelas 11 SMA/MA Semester 1 Kurikulum 2013 Tahun 2020 yang akan Andronezia bagikan ini telah disesuaikan dengan panduan penulisan soal-soal PAS/UAS SMP/MTS dengan HOTS. Yang tentunya supaya mengikuti Surat Edaran Pemerintah yang baru-baru ini di publikasikan oleh Kemendikbud yang berbunyi bahwa soal-soal UAS/PAS SMP/MTS ataupun soal-soal ulangan yang lain pada Kurikulum 2013 harus memenuhi ketentuan standar soal terbaru dan harus sudah terintegrasi dengan pembelajaran HOTS (Higher Order Thinking Skills).
Soal dan Kunci Jawaban PAS/UAS Ekonomi Kelas 11 SMA/MA Semester 1 Tahun Pelajaran 2020/2021
- a. pelarangan impor
- b. proteksi
- c. tarif
- d. kuota
- e. dumping
- a. harga barang luar negeri dan dalam negeri menjadi mahal di pasaran dalam negeri
- b. harga barang produksidalam negeri relatif lebih mahal
- c. harga barang dalam negeridi pasaran internasional lebih murah
- d. harga barang luar negeridi pasaran dalam negeri menjadi lebih mahal
- e. harga barang luar negeri di pasaran luar negerimenjadi mahal
- a. memperbolehkan barang luar negeri masuk dalam jumlah yang terbatas
- b. melarang masuknya barang dari luar negeri
- c. menetapkan bea masuk yang tinggi atas barang dari luar negeri
- d. menaikkan harga barang luar negeri di pasaran dalam negeri
- e. memperbolehkan barang luar negeri masuk dengan bebas
- a. memberikan subsidi pada barang luar negeri sehingga harganya murah
- b. membebaskan pajak barang dalam negeri
- c. memberikan sejumlah uang kepada produsen dalam negeri
- d. melarang sama sekali barang luar negeri masuk ke dalam negeri
- e. mambatasi barang dalam negeri yang akan di ekspor
- a. terdapat valuta asing yang mencukupi
- b. neraca perdagangan mengalami surplus
- c. neraca pembayaran mengalami surplus
- d. dimilikinya selisih ekspor dan impor yang positif
- e. banyaknya uang dalam negeri yang beredar di pasaran
- a. tingkat upah di mana seseorang berusaha untuk menghemat waktu
- b. tingkat upah yang diterima buruh karena telah bekerja
- c. tingkat upah di mana seseorang bisa mempertahankan hidupnya secara minimal
- d. tingkat upah yang disisihkan untuk ditabung
- e. tingkat upah yang disisihkan untuk melakukan investasi
- a. faktor produksi secara keseluruhan
- b. faktor produksi tenaga kerja
- c. faktor produksi alam
- d. faktor produksi modal
- e. faktor produksi pengusaha
- a. karena keterbatasan tanah, jika terjadi pertumbuhan penduduk akan berakibat menurunnya marginal produk
- b. karena suburnya tanah, jika terjadi pertumbuhan penduduk akan berakibat menurunnya marginal produk
- c. karena keterbatasan tanah, jika terjadi pertumbuhan penduduk akan berakibat meningkatkan marginal produk
- d. karena keterbatasan tanah, jika terjadi penurunan penduduk akan berakibat menurunnya marginal produk
- e. karena keterbatasan tanah, jika terjadi pertumbuhan penduduk akan berakibat menurunnya produksi total
- a. growth stocks
- b. blue chips
- c. defensive sock
- d. income saham
- e. saham tumbuh
- a. obligasi bunga tetap
- b. obligasi tanpa bunga
- c. obligasi bunga mengambang
- d. obligasi konversi
- e. zero coupon bond
Disclaimer : Soal PAS/UAS Ekonomi Kelas 11 SMA/MA yang Andronezia bagikan hanyalah sebagai bahan referensi dan Contoh saja. Oleh Karena itu, jika terdapat ketidaksesuaian pada materi yang terdapat di dalamnya silahkan Bapak/Ibu Guru sesuaikan dengan Standar dan Prosedur serta kebijakan di masing-masing Sekolahnya.
Akhir Kata
Demikianlah postingan seputar Soal PAS/UAS Ekonomi Kelas 11 SMA/MA Pilihan Ganda & Essay beserta kunci jawabannya Semester 1 (Ganjil/Gasal) Kurikulum 2013 (K13) revisi 2018 Tahun Ajaran 2020/2021 yang dapat Andronezia Bagikan. Semoga bermanfaat.!!