Oppo merupakan salah satu merek ponsel pintar teratas. Pada tahun 2016 silam pabrikan asal cina ini sempat menduduki peringkat 4 penjualan terlaris di seluruh dunia di Tiongkok.
Sama seperti merek android lainnya, Oppo juga memiliki Kode rahasia yang bisa kita gunakan untuk menjelajahi fitur-fitur tersembunyi pada Oppo seperti mengedit, mendebug, mengetahui Info software, hardware, firmware, kamera dan lain-lain.
Untuk menggunakannya kamu hanya perlu mengetikan kode rahasia oppo ini pada menu panggilan kemudian menekan tombol panggil.
Lihat Juga:
Daftar Kode Rahasia Android Terlengkap
Daftar Kode Rahasia Samsung (Semua Tipe)
Daftar Kode Rahasia Vivo (Semua Tipe)
Daftar Kode Rahasia Xiaomi (Semua Tipe)
Kode-kode rahasia Oppo ini kompatibel dan bisa kamu gunakan pada semua tipe seperti Oppo F9 Pro, Oppo A3s, Oppo F9, Oppo A7, Oppo A5, Oppo Find X, Oppo F7, Oppo A3s 32GB, Oppo R17 Pro, Oppo R15 Pro, Oppo F5, Oppo F9 Pro 128GB, Oppo R17, Oppo A37, Oppo A83, Oppo A57, Oppo F3, Oppo A71, Oppo F3 Plus, Oppo F5 Youth, Oppo A7 3GB RAM, Oppo A83 2018 16GB 2GB RAM, Oppo F1s, Oppo A71 2018, Oppo F1, Oppo F7 128GB, Oppo F3 Plus 6GB RAM, Oppo Neo 5 Dual SIM 16GB, Oppo A83 (2018), Oppo F1 Plus, Oppo F1s 64GB, Oppo F5 64GB, Oppo Neo 7, Oppo R1, Oppo F3 Deepika Edition, Oppo N1 Mini, Oppo R7 Lite, Oppo Joy 3, Oppo Neo 5, Oppo Neo 5 (2015), Oppo Find 5 Mini, Oppo Joy, Oppo Mirror 5, Oppo K1, Oppo R15, Oppo R17 Neo, Oppo A3 dan Oppo N1 16GB.
Peringatan !! Untuk menghindari hal-hal yang tidak diinginkan pastikan hanya menggunakan Kode rahasia ini pada smartphone Oppo. Dan pastikan juga kamu telah membaca kegunaan dari masing-masing kode karena beberapa diantaranya sangat sensitif serta dapat merubah settingan ponsel kamu.
Kode Rahasia Oppo Umum
Kode | Fungsi |
---|---|
*#*#2664#*#* | Tes Layar Sentuh |
*#*#0289#*#* | Tes Audio |
*#*#4636#*#* | Menampilkan informasi tentang statistik Ponsel, Baterai dan Penggunaan |
*#*#3264#*#* | Melihat Versi Ram |
*#06# | Memeriksa nomor IMEI |
*#*#232338#*#* | Menampilkan Wi-Fi Mac-address |
*#*#7780#*#* | Reset Android. Hapus semua data seperti foto, aplikasi, dan pengaturan, dll. |
*#*#64663#*#* | Tes QC (Semua tes) |
*#000000# | Masuk ke Menu Layanan Oppo |
###337*07# | Master reset ketika kartu sim dimasukkan |
Kode Rahasia Oppo Untuk Tes Hardware & Software
Kode | Fungsi |
---|---|
*#*#1472365#*#* | Tes GPS Cepat |
*#*#1575#*#* | Cara Lain Tes GPS |
*#*#0*#*#* | Uji tampilan LCD |
*#*#0842#*#* | Tes Getaran dan Lampu Latar |
*#*#2664#*#* | Tes Layar Sentuh |
*#*#0588#*#* | Tes sensor jarak |
*#*#7262626#*#* | Uji Bidang Perangkat |
*#*#232339#*#* | Tes Wireless Lan |
*#*#526#*#* | Tes Wireless Lan |
*#*#0289#*#* | Tes audio |
*#*#0673#*#* | Tes audio |
*#*#232331#*#* | Menguji Bluetooth |
*#*#0283#*#* | Menguji Packet Loopback |
*#*#4636#*#* | Menampilkan informasi tentang statistik Ponsel, Baterai dan Penggunaan |
*#*#34971539#*#* | Menunjukkan informasi lengkap tentang kamera |
*#*#2663#*#* | Menampilkan versi layar sentuh |
*#*#3264#*#* | Menampilkan Versi Ram Perangkat |
*#*#232337#*# | Menampilkan alamat Bluetooth |
*#*#232338#*#* | Menampilkan Wi-Fi Mac-address |
*#*#1234#*#* | Info PDA dan firmware |
*#*#1111#*#* | Versi software FTA |
*#*#2222#*#* | Versi hardware FTA |
*#*#44336#*#* | Menampilkan waktu pembuatan dan mengubah daftar nomor |
Kode Rahasia Oppo Untuk Backup & Reset
Kode | Fungsi |
---|---|
*#*#7780#*#* | Reset Android. Hapus semua data seperti foto, aplikasi, dan pengaturan, dll. |
*2767*3855# | Format semua data perangkat dan instal ulang firmware Perangkat |
*#*#273283*255*663282*#*#* | Untuk melakukan pencadangan cepat ke semua file media |
Kode Rahasia Oppo Lainnya
Kode | Fungsi |
---|---|
*#*#7594#*#* | Mengubah perilaku tombol daya – Mengaktifkan dan matikan secara langsung |
*#*#8255#*#* | Pemantauan layanan Google Talk |
*#*#8351#*#* | Mengaktifkan mode pencatatan panggilan suara |
*#*#8350#*#* | Menonaktifkan mode pencatatan panggilan suara |
##778 (+call) | Membuka menu Epst |
*#*#197328640#*#* | Mengaktifkan mode uji untuk aktivitas layanan |
*#*#4986*2650468#*#* | Informasi PDA, Telepon, Hardware, RF Call Date firmware |
*#*#64663#*#* | Tes QC |
*#*#225#*#* | Kalendar |
*#*#426#*#* | Google Play services |
*#*#759#*#* | Rlz Debug Ul |
Penutup
Sebenarnya masih banyak kode rahasia Oppo, Akan tetapi dikarenakan memiliki fungsi atau kegunaan yang sama dengan kode-kode diatas, Andronezia memtuskan untuk tidak memasukannya kedalam postingan ini.